Rabu, 26 November 2008 By: erinz_area
MEDIA PEMBELAJARAN

Media adalah segala sesuatu yang digunakan untuk menyalurkan pesan dari pengirim ke penerima sehingga dapat merangsang pikiran, perasaan, perhatian, serta minat siswa sedemikian rupa sehingga proses belajar belajar terjadi.

JENIS MEDIA PEMBELAJARAN

¨ Audio, yaitu media yang dapat didengarkan saja oleh penerima sambil si penerima membayang - bayangkan dengan pikirannya tentang apa yang dimaksud.

¨ Visual, yaitu media yang hanya dilihat saja tetapi secara otomatis si penerima dapat langsung mengerti apa yang akan disampaikan melalui media tersebut.

¨ Audi-visual, yaitu media yang dapat didengar sekaligus dilihat oleh penerima sehingga penyampaian pesan menjadi lebih jelas dan terperinci

MEDIA PEMBELAJARAN GEOGRAFI

Maka dari itu, sama halnya dalam pembelajaran ilmu geografi diperlukan berbagai media yang dapat mendukung penyampaian peristiwa - peristiwa yang terjadi di muka bumi.

¨ Pemetaan Peta Kontur

¨ Terbentuknya Patahan

¨ Peta

¨ Terbentuknya Planet Sagitarius

¨ Atlas

¨ Power Point Supernova

¨ Audio-visual terjadinya pembentukan air Laut

¨ Transparansi

1 komentar:

Wajah Bumi mengatakan...

Piye maksude mbak ??? kok nganggo huruf planet ? materine sih apik tenan, ning aku ra dong isine !!!